You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ancol Lakukan Penjurian Sayembara Gagasan Untuk Masjid Apung
.
photo Mochamad Tresna Suheryanto - Beritajakarta.id

Sayembara Desain Masjid Apung Masih Tahap Penjurian

PT Pembangunan Jaya Ancol hingga kini masih melakukan proses penjurian sayembara karya masjid apung di kawasan Pantai Ria, Ancol.

Pemenang desain sayembara nantinya akan menjadi acuan bagi kami dalam mengembangkan atau membangun masjid apung lainnya,

Sayembara gagasan desain masjid apung yang digelar sejak Oktober lalu, hingga saat ini masih dalam tahap penjurian dan ditargetkan selesai pada akhir tahun nanti.  

Ancol Kembali Dapat Penghargaan CECT Awards

Direktur Utama PT Pembangunan Jaya Ancol, Teuku Sahir Syahali mengatakan, hingga 7 November lalu tercatat sudah 60 karya yang dikirim peserta masuk dalam proses penjurian.

"Pemenang desain sayembara nantinya akan menjadi acuan bagi kami dalam mengembangkan atau membangun masjid apung lainnya," ujar Teuku, Senin (11/11).

Ia berharap, sayembara ini dapat dimanfaatkan oleh para arsitek muda untuk berkarya dan mengembangkan idenya kepada masyarakat.

"Kompetisi ini merupaka kesempatan yang sangat bagus untuk para arsitek menunjukkan karyanya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1464 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1280 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1070 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1011 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye983 personDessy Suciati